Rupanya kami tidak dapat menemukan apa yang Anda cari. Mungkin pencarian dapat membantu.
Arsip Kategori: Linux Mint
Linux Mint adalah sistem operasi yang ditenagai kernel Linux tersedia dalam dua varian dari basis yang berbeda yaitu Ubntu dan Debian. Walaupun secara teknis Linux Mint masing-masing merupakan turunan Ubuntu (Main Edition) atau Debian (LMDE = Linux Mint Debian Edition), ia dibedakan dari tampilannya termasuk penambahan sejumlah software yang khusus dikembangkan untuk memberikan pengalaman khusus pada Linux Mint. Bersama banyak kemudahan yang dimilikinya, (menurut catatan DistroWatch) Linux Mint telah menjadi distro yang paling banyak diminati sejak satu terakhir (2012). Rilis pertama Linux Mint diterbitkan pada tanggal 27 Augustus 2006.
Linux Mint Main Edition (Gnome) dibedakan dari Ubuntu dalam beberapa detil, terutama pada penyertaan Codecs untuk pemutar DVDs, MP3 atau DivX seperti juga sejumlah Plugins seperti Adobe Flash dan Oracle Java yang semuanya telah disematkan di Linux Mint.